Bersama Warga, Polsek Karangasem Evakuasi Pohon Tumbang di Jalan Ahmad Yani
21 March 2025 22:33:52 Wita | 8 views
Polda
Bali, Polres Karangasem, Polsek Karangasem. Polsek Karangasem bersama warga
Evakuasi Pohon Tumbang di Jalan Raya Ahmad Yani, Rabu (19/3).
Pohon Temesi dipinggir jalan tersebut tumbang, pasca hujan lebat disertai angin
kencang.
Dibantu warga, personil SPKT dan Bhabinkamtibmas Subagan bersama-sama
mengevakuasi pohon agar tak menghalangi jalan.