Bhabinkamtibmas Berikan Panduan Keamanan Langsung Ke Rumah Warganya

06 September 2022 12:53:32 Wita | 19 views
Gambar



Polda Bali - Polres Badung, pada hari SELASA (06/09/2022)Pukul 10.00 Wita. Bhabinkamtibmas Desa Mekar Bhuwana, Aiptu I Nyoman Nurgita Sambang dan dds ke salah satu warga binaan di Br. Tingas,yang memiliki Rumah Kontrakan dan juga Datangi salah satu warga pendatang yang tinggal di rumah kontrakan tersebut yang berasal dari Jawa

Bhabinkamtibmas Dalam kesempatan ini menyampaikan "Agar  sebagai Warga pendatang yang tinggal didesa Mekar Bhuwana merupakan wilayah hukum Polres Badung selalu ikut dalam  menjaga lingkungan tempat tinggalnya Suasana tertib dan aman, sebagai buruh tukang yang bekerja di Lingkungan Tingas  ikut aktif Dalam menjaga Suasana Keamanan yang aman dan tetap dalam bingkaian Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Panca Sila", ungkap Aiptu I Nyoman Nurgita.

 Senada dengan itu, Kapolsek Abiansemal mengungkapkan bahwa" Apapun Aktivitas yang ada pada Warga, Bhabinkamtibmas hArus hadir di tengah tengah Warga wilayah Polres Badung untuk menggali informasi dan memberi Arahan Keamanan serta merekatkan hubungan Polri dengan Warga", ungkap Kompol Ida Bagus Putu Mertayasa, S. Ag.


Warga Dalam kesempatan ini "mengucapkan banyak terimakasih kepada Bhabinkamtibmas atas kunjungan, serta  saran yang diBagikan dan akan secepatnya melapor ke bapak Bhabinkamtibmas bila ada hal - hal yang mencurigakan", ungkap  Warga.


Disamping memBerikan Panduan – Arahan tentang keamanan dalam kunjungan tersebut juga bhabinkamtibmas juga berperan aktif dan cepat tanggap terhadap informasi – informasi yang nantinya akan mengganggu keamanan dan ketertiban di wilayah binaannya.